Saturday, May 28, 2011

Tips melupakan mantan pacar

By Imam Jabar   Posted at  6:20 AM   Tips No comments

Untuk bisa melupakan mantan pacar memang bukan hal mudah, karena saya yakin masalah yang satu ini kadang-kadang memang gampang gampang susah. Selain itu untuk bisa melupakan mantan pacar, karakteristik serta perasaan masing-masing individu akan berbeda-beda sehingga keputusan serta komitmen kita akan sangat memberikan kontribusi untuk benar-benar bisa untuk melupakan si dia. Cara apapun yang kamu lakukan kalau kamu tidak berkomitmen untuk melupakan dia, itu tidak akan berhasil. So, jika kamu emang pengen ngelupain dia, tips melupakan mantan pacar versi saya personal yang pertama adalah komitmen. Komitmen untuk membuktikan diri bahwa kamu bisa hidup dengan menjalani tanpa dia. Tetaplah jalani hari-hari kamu apa adanya, jangan bersikap seolah kehidupan sudah berhenti dalam diri kamu. Tetep tegar dan tetap untuk menjadi diri kamu apa adanya.

Tips ampuh nembak cewek

By Imam Jabar   Posted at  6:15 AM   Tips No comments

Untuk mengungkapkan isi hati kita kepada seseorang bukanlah hal yang mudah. Tapi jika anda mengatakan nembak cewek itu gampang, it’s ok. Namun hal tersebut tidak selalu berlaku pada semua orang, karena memang kenyataannya ada juga yang merasa takut. Mungkin alasannya karena takut di tolak, takut nggak diterima, takut nggak mau dijadiin pacar, sama saja kali. But hindari cara pandang atau penilaian seperti itu, nggak ada salahnya di coba dulu, karena siapa tau aja si doi lagi nunggu-nunggu anda untuk mengungkapkan perasaan anda terhadap dia yang sebenarnya.

Yang harus diperhatikan sebelum nembak cewek, atau ketika mengungkapkan perasaan anda kepada seseorang adalah, ada baiknya bila anda telah mengenalnya dengan baik. Ya.. minimal anda sudah tau sedikit banyaknya tentang kesukaannya dan hal apa yang nggak disukai, hal itu untuk mempermudah anda dalam mendekatkan diri sebelum nembak si dia. Trus selain itu, biar tips ini juga makin ampuh. Hehe..

5 cara menghadapi pacar yang ngambek

By Imam Jabar   Posted at  6:13 AM   Tips No comments

Pacar yang ngambek kadang-kadang emang bikin BT. Apalagi kalo latar belakang ngambek itu sendiri karena kesalahan kita sendiri yang sebenarnya tidak bermaksud untuk bikin dia marah. Gara-gara cemburu, telat jemput, tersinggung oleh perkataan kita, bla bla bla. Di tambah lagi kalau si doi itu orangnya sensitif banget, salah-salah dalam hal ini masalahnya bisa panjang dan ribet. Bagi yang sudah terbiasa menghadapi pacar yang sering ngambek, mungkin kamu sudah punya cara tersendiri untuk menghadapinya.

Tapi bagi yang mau tau tips pacaran ala saya yang demen ngoceh ini, Okay.., tanpa memperpanjang ocehan apalagi merasa sebagai dokter cinta [narsis lagi], saya akhiri dengan wassalam.. Halah, b’canda molo. Serius serius.., kali ini saya akan ngoceh tentang cara menghadapi pacar yang ngambek.

Saturday, May 21, 2011

Lawanlah Rasa Takut dan Jadilah Pemberani !!

By Imam Jabar   Posted at  10:34 PM   Tips No comments
“Mulailah, beranilah dan bertumbuhlah menjadi bijaksana.”
- Horace -

Jika anda pemalu, ragu-ragu, atau pasif, anda berisiko memiliki kehidupan yang dipenuhi dengan rutinitas dan sasaran-sasaran yang tidak tercapai. Kemajuan-kemajuan yang kita lihat saat ini dilakukan oleh orang-orang yang berani – ilmuwan, politikus, artis, dan orang-orang lain yang tidak menunggu datangnya peluang; mereka menciptakan peluang.
Jadi jika anda ingin menjadi seseorang yang pemberani dan tidak dapat dihentikan, berikut ini merupakan beberapa cara yang bisa anda lakukan untuk memulai momentum anda.


1. Berpura-Puralah Anda Adalah Seorang Pemberani.

Jika anda bertukar tempat dengan seseorang yang sangat berani, apa yang akan mereka lakukan jika mereka ada di posisi anda? Jika anda mengenal seseorang yang berani, bayangkan bagaimana mereka akan bertindak. Jika anda tidak mengenal orang seperti itu, pikirkan seorang karakter yang berani dari film atau buku. Habiskan waktu satu jam setiap hari selama seminggu untuk berpura-pura menjadi mereka.

Saat anda melakukannya, pergilah ke suatu tempat dimana orang-orang tidak mengenal anda dan tidak akan terkejut melihat tindakan anda yang mungkin lain dari biasanya. Cobalah lakukan dan lihat apa yang terjadi – anda mungkin menemukan hal-hal luar biasa ketika anda berani, dan anda mungkin akan merasa yakin untuk menerapkan sikap ini pada kehidupan anda sehari-hari.

10 Cara Praktis Mengatasi Stres Kurang dari 10 Menit

By Imam Jabar   Posted at  10:28 PM   Tips No comments

Stres merupakan salah satu penyebab utama timbulnya penyakit jantung dan stroke. Munculnya stres dapat dipicu oleh beragam permasalahan seperti permasalahan keuangan, keluarga, kesehatan atau perjalanan.

Berikut ini akan dibahas Tips praktis mengatasi stres kurang dari 10 menit, dari berbagai sumber:

Bedanya Merokok dan Dirokok

By Imam Jabar   Posted at  9:28 PM   Funny No comments
[Image: smoking11.gif]

AKTIFITAS
Merokok (M) : Menghasilkan asap
Dirokok (D) : Menghasilkan cairan
(M) : Aktifitas ini lebih baik diudara terbuka
(D) : Hanya orang nekat melakukannya di udara terbuka
(M) : Asapnya mengganggu lingkungan
(D) : Bisa diarak keliling lingkungan
(M) : Di udara dingin merokok sambil berjaket
(D) : Meski dingin sekali, celana dibuka lebar
(M) : Hangat di mulut
(D) : Hangat di bawah
(M) : Perlu korek api
(D) : Korek api sangat berbahaya untuk hal ini
(M) : Perlu asbak
(D) : Perlu tissue, saputangan atau handuk

Tato Kocak

By Imam Jabar   Posted at  3:56 AM   Funny No comments


Jokes(Picture)

By Imam Jabar   Posted at  3:42 AM   Funny No comments
 Karena sudah dicari kemana-mana
namun tidak ketemu juga, maka wanita ini mengumumkan bahwa dia
telah kehilangan anjing kecilnya.


Jokes

By Imam Jabar   Posted at  2:00 AM   Funny No comments
                                                                  JOKES 1
Ketika rumah kemalingan saat di tinggal Suami..
Di rumah yang baru kemalingan , seorang Suami bertanya kepada Istrinya :

Suami : mah , ada apa ini ?
Istri : rumah kita kemalingan pah

Dengan kondisi panik , Suami melihat ruang keluarga .

Suami : apa?!!! TV kita mana ? dicuri ?
Istri : iya pah
Suami : terus mamah diem juga?
Istri : iya pah

Terpogoh pogoh dia masuk ke ruang kerjanya..

Friday, May 20, 2011

Twilight Versi Komik

By Imam Jabar   Posted at  4:28 AM   Funny No comments



Saturday, May 14, 2011

status twitter Via 'Twiter for Androit'

By Imam Jabar   Posted at  6:45 AM   No comments








Jangan khawatir dengan password

Sunday, May 8, 2011

Tiga Kata Ajaib

By Imam Jabar   Posted at  6:18 AM   For Your Information No comments
1.MAAF


Jangan segan-segan untuk mengucapkan maaf. Mungkin sebagian orang merasa pantang untuk mengucapkan kata ini, karena banyak anggapan bahwa orang yang meminta maaf akan dianggap lemah, kalah, atau tidak berdaya..

Kata maaf dapat memunculkan sifat rendah hati, “Maaf” membuat kita bisa menerima keadaan diri kita.. sebagai seorang manusia biasa, yang nggak mungkin luput dari kesalahan.

“Maaf” dapat membantu kita dalam ‘proses mengampuni’ diri sendiri – yang pada akhirnya dapat membawa ke proses ‘mengampuni orang lain’. “Maaf” bukan berarti kalah, sebaliknya, maaf membuat kita belajar menghargai orang lain yang pada akhirnya akan membawa ‘kemenangan tak terduga’ pada diri kita – “Maaf” memberi pelajaran bahwa ‘kebenaran adalah hak bagi semua orang’.

Saturday, May 7, 2011

10 Cara Untuk Bangkit Dari Kesedihan

By Imam Jabar   Posted at  10:01 PM   Motivator No comments


Setiap orang pasti pernah mengalami masa-masa sulit. Penyebabnya macam-macam, bisa karena sedang patah hati, sakit secara fisik, bokek alias tidak punya uang, dan semacamnya. Pada saat-saat seperti itu, bisa jadi orang mengalami frustrasi, depresi, dan ekstremnya, mencoba bunuh diri.
Mudah-mudahan Anda tidak usah seperti itu. Coba tip di bawah ini untuk menemukan kembali semangat diri.

1. Ayunkan tubuh dan bernyanyi

Pasang musik favorit, terutama yang berirama disko atau dance. Sambil bergoyang, Anda juga bisa ikut menyanyi.

2. Tersenyum

Tersenyum bisa ‘mengakali’ otak. Maksudnya, karena otot-otot Anda memaksakan senyum, otak akan berpikir bahwa Anda sedang senang.(senyum juga termasuk ibadah)

Wednesday, May 4, 2011

Joke

By Imam Jabar   Posted at  6:35 AM   Funny No comments
Murid disuruh nyanyi ke depan oleh gurunya.

Murid (nyanyi dg suara pelan): cicak2 di dinding..
Guru : besar kan dikit!!
Murid : tokek2 di dinding..
Guru : besar kan lagi!
Murid : buaya2 di dinding..
Guru : yg dibesarkan tuh suara mu, bukan binatangnya.

Belajarlah Berkata "Cukup"

By Imam Jabar   Posted at  6:25 AM   Renungan No comments
Ada Cerita, seorang petani menemukan sebuah mata air ajaib. Mata air itu bisa mengeluarkan kepingan uang emas yang tak terhingga banyaknya. Mata air itu bisa membuat si petani menjadi kaya raya seberapapun yang diinginkannya, sebab kucuran uang emas itu baru akan berhenti bila si petani mengucapkan kata "cukup".

Seketika si petani terperangah melihat kepingan uang emas berjatuhan di depan hidungnya. Diambilnya beberapa ember untuk menampung uang kaget itu. Setelah semuanya penuh, dibawanya ke gubug mungilnya untuk disimpan disana. Kucuran uang terus mengalir sementara si petani mengisi semua karungnya, seluruh tempayannya, bahkan mengisi penuh rumahnya. Masih kurang!

Wortel Yang Kaya Akan Vitamin A Ternyata Bisa Bikin Mata Buta Permanen !!!

By Imam Jabar   Posted at  6:14 AM   Funny No comments
Dr. Okinawa, peneliti asal jepang yang mengambil studi S3 di Oxford university, baru baru ini mempublish sebuah pernyataan yang sangat melawan opini publik. Bagaimana tidak, Dr. Okinawa mengumumkan bahwa sebenarnya wortel itu justru dapat merusak mata.

Sindrom ini disebut sindom anti-carrot (sindrom anti-wortel) berdasar penelitian yang ia lakukan terhadap 100 orang di daratan inggris, 90% diantaranya mengalami sindrom ini.

5 Kebiasaan yang Membuat Anda Sakit

By Imam Jabar   Posted at  5:44 AM   For Your Information No comments
Ingatkah Anda pada pesan "kuman ada di mana-mana!" Kuman bisa ada di meja kerja Anda, di baju Anda, di peralatan makan Anda, di ponsel Anda, bahkan ada di makanan Anda. Ya! sejak awal memang Anda diharuskan untuk lebih waspada dan cermat pada kuman yang selalu siap sedia mengincar Anda dan membuat Anda sakit.

Dan ada lima hal yang paling perlu Anda waspadai, karena Anda cenderung melupakan kelima hal tersebut:

1. Tidak mencuci tangan setelah beraktivitas

Aktivitas apapun, tentunya melibatkan Anda dan sebuah benda. Dan di sinilah kuman berpindah melompat ke tangan Anda. Contohnya saja setelah buang air kecil, biasanya Anda akan mengambil tisu, kemudian langsung kabur melanjutkan pekerjaan Anda, sementara Anda tak sadar bahwa di tangan Anda kuman sedang bersantai.

Connect with Us

What they says

Socials

Navigation

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Popular Posts

© 2014 ENJOY YOUR LIFE!. WP Mythemeshop converted by Bloggertheme9 Published By Kaizen Template.
Powered by Blogger.
back to top